T: Ini udah lama; sekitar dua bulan. Aku nggak merasa
gugup sementara ini
T: Aku merasakan hal yang buruk dengan acara ini. Aku
bertaruh mereka akan merayakan ulang tahun ku
T: Aku membuat akun di twitter. Ya, aku.
T: Aku nggak tau harus ngetweet apa. Kayaknya semua
orang jadi bingung. Shou dan Dasoku ngebalas tweetku. Aku nggak tau gimana caranya ngeretweet
H: Apa yang di Twitter itu beneran kamu? // T: Itu
aku
Sh: Kalian imut. // T: Aku? Aku nggak imut!!
Sh: Pada “Court of 9 Tour #2”, kami merayakan hari
jadi kami yang kedelapan di Fukuoka
T: Aku nggak yakin kalau kalian ingat, tapi aku pernah
bilang kalau aku bakalan bawa adikku ke pertunjukkan. Setelah pertunjukkan selesai
aku nanya siapa yang paling lucu”-- // H: Yang paling lucu? // T: “Dan dia
bilang ‘Cukup mengejutkan, Tora yang paling lucu” // Sh + H: “Mengejutkan”
H: Kami sudah melakukan pertunjukkan live natal selama
6 tahun berturut-turut
H: “Yo Alice Nine! Ini sudah musim gugur. Sudahkah
kalian memutar pasta di garpu?
Segment: Pembicaraan Tora! Kuis pribadi Tora
H: “Kamu bakalan dapat hukuman kalau jawabanmu salah”
// T: Gimana bisa aku ngejawab salah? Itu kan kuis tentang aku. Kalau aku nggak bisa
jawab dengan benar, terus siapa lagi?
T: Haruskah kita berpakaian kayak Santa? Well,
haruskah Hiroto? // H: Aku? // T: Akankah dia datang? // H: Ya, aku pesan dia
H: Dia datang. Ke rumahmu juga, Tora // T: Kupikir
itu menakutkan
Sh + H: Gimana perasaanmu, Tora? // T: Ini yang
terburuk
H: Apa yang paling kamu cemasin? / T: Yang pertama, ini
adalah robekan lengkap dari “AmeTalk”. Pengaturannya benar-benar nggak karuan!
Kalian seharusnya melakukan itu lebih baik
H: Setiap kamu dapat pertanyaan salah, kamu akan dipindahin 30cm // T: Itulah mengapa ada tali yang dihubungkan ke kursi
H: Kalau kamu pindah 30cm, kamu mungkin nggak bakalan
kelihatan di layar lagi // T: Ada baskom yang terhubung ke tali
T: Jadi kalau aku melakukan hal yang salah, aku akan
ditimpuk dengan baskom trus aku nggak akan kelihatan di layar
H: Aku pertama kali ketemu Tora di ruang ganti di
Shibuya O-West // T: Yah, aku bareng sama Shou dan kami melakukan pertunjukan live
Pertanyaan: Dimana pertama kali kamu bertemu Nao?
P: Tentang saat dia bertemu Shou pertama kali
Sh: Dia terlihat sangat menakutkan, aku bahkan nggak
mau nyoba temenan sama dia
T: Di sebuah livehouse di Yokohama? Bukan?
Jawaban: Lotteria // H: Apa kau ingat? // T: Yah, di
Shinjuku
H: Apa anggapanmu tentang dia pertama kali? // T:
Kupikir dia nggak baik. Dia masukin bajunya ke celana
Q: Anggapan pertama Saga tentang Tora? / Sh: Ini sulit
banget / T: Pertanyaan ini nggak ada hubungannya dengan ku. Ini tentang apa yang
dia pikirkan tentang aku
T: Wajahnya itu “Kayak pindahin amp ini buat aku”
Jawaban Tora: Orang ini mungkin orang yang baik
Jawaban: "Orang ini menyebalkan kalau sedang
mengangkat amps”
Sh: Pada akhirnya kamu dapat satu bagian kan? // H: Kamu ngerti caranya berpikir
Q: Alasan yang membuat Tora marah dengan manajer // T:
Manajer yang mana?
Sh: Tapi itulah satu-satunya waktu aku ngelihat kamu
marah // Jawaban Tora: Dia makan sambil nyetir
Jawaban: Si manajer membanting pintu di jari Tora pas pertunjukkan live di Niigata
T: Aku nggak bisa menuntut itu. Aku nggak membuat alasan,
tapi itu benar sebelum diulang. // H: Tapi 30 detik kemudian, kamu minta maaf
T: Tapi orang itu makan dengan kedua tangannya sambil
nyetir!
Segmen selanjutnya: Tentang hal-hal baik yang
dikatakan Tora saat dia sedang mabuk
Ingatan Hiroto: “Kamu nggak tau Shou! Aku selalu
percaya dia!”
Pertanyaan: Isilah bagian yang kosong “Saya tidak bisa
memaafkan orang yang __________” // T: Ngapain aku harus bilang hal-hal yang
kalian tonton di anime?
Jawaban Tora: “Aku nggak bisa maafin orang yang makan
sambil nyetir” // Jawaban: “Saya tidak bisa memaafkan orang yang mengabaikan
band”
T: Kalian bahkan nggak bisa lihat uluran tangan ku.
Oh, kalian baru aja lihat
Segmen selanjutnya: : Kuis iya atau tidak” // P: “Apakah
Tora terdengar seperti waria ketika sedang mabuk?
Dia tidak pernah menghabiskan minumannya // T: Hiroto
satu-satunya yang kayak gitu! Dia cuma makan makanannya trus sisanya dibiarin
aja
Sh: Kami makan sedikit tapi itu mengganggu perut kami,
makanya kami berhenti // H: Tapi akhirnya, Saga yang makan sisanya. Itulah
rantai makanan Alice Nine
Tidak mau bangun setelah dia tertidur. // T: Yah, pada
bagian yang kamu perkirakan itu, mungkin aku udah mati
Pertanyaan: Apa yang selalu Tora katakan?
Jawaban Tora: “Kebalikannya” // T: Bahkan jika itu
bukan kebalikannya
Pertanyaan: Berapa jumlah uang yang member lain rela pinjamkan
pada Tora? Dia harus menebak orang dan jumlah uangnya
Jawaban Tora: Nao,
1500yen. / Jawaban: Urutan ketiga: Saga: 4000yen, apapun lebih dari itu dan aku
membayar bunga 5%
Urutan kedua:
Shou, 10000 yen // H: Kamu pikir Nao di urutan pertama?
Urutan pertama:
Hiroto, 40000yen. // Jawaban Nao: Nggak ada. Dunia nggak berputar mengelilingi
uang; dunia berputar mengelilingi hatimu
H: Kalau nggak ada
satupun nomer-nomer ini adalah nomer PIN mu, nggak apa. Kamu boleh nulis salah
satu nomer PIN mu, atau nggak nulis tapi kena timpuk baskom
T: Kurasa aku
mabuk sebentar di sana
T: Aku mau
ngelakuin sebuah hal besar tahun depan, sebagai bagian dari Alice Nine. Kupikir tahun ini bakalan jadi tahun yang penting
H: Bisakah kamu
ngasih pesan ke fans kita? // T: Aku cinta kalian
Akan ada kuis
bonus selama premium corner
T: Aku bersyukur
ibu ku nggak nelpon ke acara ini // H: Kamu nggak pernah tau
Acara selanjutnya
tanggal 26 Oktober
Diterjemahkan ke Bahasa Inggris oleh @alicerainbows
Gambar oleh FAIX
No comments:
Post a Comment